Description
Penulis: Kiswandari Ratna Setyawati ISBN: 978 979 1477 77 2 96 halaman Pernikahan merupakan momen sakral dan terindah bagi sebagian besar orang. Hadirnya undangan merupakan kebahagiaan dan kehormatan tersendiri. Pemberian suvenir merupakan salah satu wujud penghargaan atas kehadiran para tamu. Lantas, bagaimana menciptakan suvenir pernikahan yang berkesan sekaligus bermanfaat? Buku ini punya jawabannya. Di dalamnya, terdapat 101 inspirasi suvenir pernikahan dari beragam bahan seperti bahan kertas, kain, sampai bahan alami. Dan beragam bentuk, mulai dari tempat HP, memo box, glass mat, tissue cover, sampai parfume bag. Cara membuatnya dipandu dengan gamblang sehingga mudah diikuti. Keahlian Anda tak akan sia-sia karena momen pernikahan tidak lekang oleh waktu. Selain dijadikan hadiah yang tak terlupakan buat tamu undangan, kreasi Anda bisa dijadikan ladang bisnis yang menjanjikan.
Reviews
There are no reviews yet.